Gaji Ayah besarnya Rp.6.500.000 per bulan, dikenai pajak 15 %. Ayah mempunyai hutang dibank sebesar Rp. 50.000.000 yang akan dicicil 60 bulan dengan dikenai bunga 5% se tahun. Biaya hidup sehari hari besarnya Rp.3.000 .000 per bulan. Biaya sekolah 3 anaknya Rp. 1.000.000 / bulan.
Apakah gaji ayah cukup untuk memenuhi semua pengeluaran tersebut ? berapakah lebih / kurangnya ? tolong jawab besertai caranya juga........
Dhanazth
Gaji setelah pajak = 6.500.000-15%×6.500.000 = 5.525.000
Bunga 60 bulan = 60÷12 = 5×5% = 25% = 25%×50.000.000 = Rp 12.500.000 Total hutang = Rp 62.500.000 Cicilan hutang per bulan = 62.500.000÷60 = Rp 1.041.666.67, Mungkin bisa dibulatkan menjadi Rp 1.100.000
Total biaya hidup per bulan = 1.100.000+3.000.000+1.000.000 = 5.100.000
Maka gaji Ayah cukup untuk memenuhi pengeluaran dengan sisa uang kurang lebih Rp 425.000,00
= 5.525.000
Bunga 60 bulan = 60÷12 = 5×5% = 25%
= 25%×50.000.000
= Rp 12.500.000
Total hutang = Rp 62.500.000
Cicilan hutang per bulan = 62.500.000÷60
= Rp 1.041.666.67,
Mungkin bisa dibulatkan menjadi Rp 1.100.000
Total biaya hidup per bulan = 1.100.000+3.000.000+1.000.000 = 5.100.000
Maka gaji Ayah cukup untuk memenuhi pengeluaran dengan sisa uang kurang lebih
Rp 425.000,00