1. konversi dari 30°C Menjadi F adalah A. -2° B. 54° C. 72° D. 86°
2. Suatu bentuk energi yang secara alami dapat berpindah dari zat yang suhunya tinggi ke zat yang suhunya lebih rendah dinamakan.. A. Suhu B. Kalor C. Gaya D. Energi
3. satu setengah kilogram raksa di panaskan dari 20°C sampai 70°C jika kalor raksa 1,4 x 10²J/Kg °C energi yang di perlukan sebesar.. A. 1.000.500 B. 10.500 C. 1.050 D. 105
2. Bentuk energi yang secara alami dapat berpindah dari zat yang suhunya tinggi ke zat yang suhunya lebih rendah dinamakan kalor. Kalor adalah energi yang terkait dengan perpindahan molekul dalam suatu zat. Suhu adalah ukuran rata-rata energi kinetik molekul dalam suatu zat. Gaya adalah sesuatu yang dapat menyebabkan perubahan bentuk atau gerak suatu benda. Energi adalah kemampuan untuk melakukan kerja.
3. 10.500 (penjelasan dan caranya ada pada gambar)
2.Kalor adalah salah satu bentuk energi yang bisa berpindah dari benda dengan suhu yang lebih tinggi ke benda yang bersuhu lebih rendah jika keduanya dipertemukan atau bersentuhan
Verified answer
Jawaban:
1. D. 86°
2. B. Kalor
3. B. 10.500
Penjelasan:
1. 86° (penjelasan dan caranya ada pada gambar)
2. Bentuk energi yang secara alami dapat berpindah dari zat yang suhunya tinggi ke zat yang suhunya lebih rendah dinamakan kalor. Kalor adalah energi yang terkait dengan perpindahan molekul dalam suatu zat. Suhu adalah ukuran rata-rata energi kinetik molekul dalam suatu zat. Gaya adalah sesuatu yang dapat menyebabkan perubahan bentuk atau gerak suatu benda. Energi adalah kemampuan untuk melakukan kerja.
3. 10.500 (penjelasan dan caranya ada pada gambar)
Jawaban:
1.D 86°
2.B kalor
3.B 10.500
Penjelasan:
1. 86 degrees fahrenheit
Temperatur
2.Kalor adalah salah satu bentuk energi yang bisa berpindah dari benda dengan suhu yang lebih tinggi ke benda yang bersuhu lebih rendah jika keduanya dipertemukan atau bersentuhan
3.Diket :
Suhu awal, T1 = 20°C
Suhu akhir, T2 = 70°C
Beda suhu, ΔT = T2 - T1 = 70°C - 20°C = 50°C
Kalor jenis air raksa, c = 1,4 x 10² J/kg.°C
Massa, m = 1,5 kg
Tanya :
Energi panas, Q = __?
Jawab :
Q = m.c.ΔT
Q = 1,5•1,4 x 10²•50
Q = 105 x 10² J
Q = 10500 J
Q = 10,5 kJ
3.