Kenapa tabel periodic john newlands di kenal sebagai hukum oktaf?
eqiryantamamendapatkan hasil bahwa sifat unsur merupakan fungsi periodik dari massa ...
2 votes Thanks 1
kintankarina
karena pada setiap unsur ke 8 terjadi pengulangan sifat kimia. dan unsur unsur dalam satu baris memiliki sifat yang mirip
sholihinlian
Pada awalnya, unsur hanya digolongkan menjadi logam dan nonlogam. Dua puluh unsur yang dikenal pada masa itu mempunyai sifat yang berbeda satu dengan yang lainnya. Setelah John Dalton mengemukakan teori atom maka terdapat perkembangan yang cukup berarti dalam pengelompokan unsur-unsur. Penelitian Dalton tentang atom menjelaskan bahwa setiap unsur mempunyai atom-atom dengan sifat tertentu yang berbeda dari atom unsur lain. Hal yang membedakan diantara unsur adalah massanya.