Keluarga mempunyai kewajiban untuk memenuhi kebutuhan anatar anggota dalam rangka menjalankan fungsi jelaskan bahwa lembaga sosial tidak bersifat statis
cygnetmalfoy
Secara khusus lembaga keluarga memiliki fungsi sebagai berikut.
1) Fungsi Reproduksi (Melanjutkan Keturunan) Keluarga merupakan salah satu lembaga sosial yang terbentuk dari pernikahan sah.Bagi pasangan suami istri, fungsi reproduksi dalam keluarga memiliki manfaat untuk mendapatkan dan memberikan keturunan.
2) Fungsi Proteksi (Memberikan Perlindungan) Keluarga senantiasa melindungi anggotanya demi memperoleh ketenangan dan ketenteraman. Keluarga memberi perlindungan kepada anggotanya dari bahaya yang berasal dari lingkungan sekitar.
3) Fungsi Ekonomi (Mencukupi Kebutuhan Ekonomi) Fungsi ini menunjukkaan bahwa aktivitas keluarga berkaitan dengan upaya mencukupi kebutuhan hidup anggotanya. Keluarga menjalankan fungsi ekonomi dengan memenuhi kebutuhan primer, sekunder, dan tersier anggotanya.
4) Fungsi Sosialisasi Sosialisasi berperan penting bagi pembentukan kepribadian anak. Keluarga merupakan agen sosialisasi pertama bagi anak. Keluarga merupakan peletak dasar kepribadian anak.
5) Fungsi Afeksi (Memberikan Kasih Sayang) Melalui fungsi ini keluarga menjalankan tugas sebagai pengatur interaksi dalam ikatan batin yang kuat antaranggota keluarga. Kekuatan batin yang kuat ini dirasakan setiap anggota keluarga sebagai bentuk kasih sayang.
6) Fungsi Pengawasan Sosial (Melakukan Kontrol Sosial) Fungsi ini berkaitan dengan peran keluarga dalam mengawasi dan mengendalikan perilaku setiap anggota keluarga. Pengendalian anggota keluarga bertujuan agar anggota keluarga tidak menyimpang dari nilai dan norma yang berlaku dalam keluarga dan masyarakat.
7) Fungsi Pemberian Status Lembaga perkawinan memberikan status dan kedudukan seseorang sebagai istri atau suami. Status tersebut mendorong perubahan perilaku masyarakat terhadap seseorang yang sudah menikah.
Sekian dari saya. Semoga Membantu dan bermanfaat, maaf bila terdapat kesalahan maupun jawaban yang kurang berkenan atau kurang jelas. Jangan lupa tandai sebagai jawaban tercerdas dan juga follow Brainly aku yah! Makasih ^^
1) Fungsi Reproduksi (Melanjutkan Keturunan)
Keluarga merupakan salah satu lembaga sosial yang terbentuk dari pernikahan sah.Bagi pasangan suami istri, fungsi reproduksi dalam keluarga memiliki manfaat untuk mendapatkan dan memberikan keturunan.
2) Fungsi Proteksi (Memberikan Perlindungan)
Keluarga senantiasa melindungi anggotanya demi memperoleh ketenangan dan ketenteraman. Keluarga memberi perlindungan kepada anggotanya dari bahaya yang berasal dari lingkungan sekitar.
3) Fungsi Ekonomi (Mencukupi Kebutuhan Ekonomi)
Fungsi ini menunjukkaan bahwa aktivitas keluarga berkaitan dengan upaya mencukupi kebutuhan hidup anggotanya. Keluarga menjalankan fungsi ekonomi dengan memenuhi kebutuhan primer, sekunder, dan tersier anggotanya.
4) Fungsi Sosialisasi
Sosialisasi berperan penting bagi pembentukan kepribadian anak. Keluarga merupakan agen sosialisasi pertama bagi anak. Keluarga merupakan peletak dasar kepribadian anak.
5) Fungsi Afeksi (Memberikan Kasih Sayang)
Melalui fungsi ini keluarga menjalankan tugas sebagai pengatur interaksi dalam ikatan batin yang kuat antaranggota keluarga. Kekuatan batin yang kuat ini dirasakan setiap anggota keluarga sebagai bentuk kasih sayang.
6) Fungsi Pengawasan Sosial (Melakukan Kontrol Sosial)
Fungsi ini berkaitan dengan peran keluarga dalam mengawasi dan mengendalikan perilaku setiap anggota keluarga. Pengendalian anggota keluarga bertujuan agar anggota keluarga tidak menyimpang dari nilai dan norma yang berlaku dalam keluarga dan masyarakat.
7) Fungsi Pemberian Status
Lembaga perkawinan memberikan status dan kedudukan seseorang sebagai istri atau suami. Status tersebut mendorong perubahan perilaku masyarakat terhadap seseorang yang sudah menikah.
Sekian dari saya. Semoga Membantu dan bermanfaat, maaf bila terdapat kesalahan maupun jawaban yang kurang berkenan atau kurang jelas. Jangan lupa tandai sebagai jawaban tercerdas dan juga follow Brainly aku yah! Makasih ^^