" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.
wahai para pahlawan bangsa
berkibar dalam syair sang saka
berkorban dalam puisi indonesia
wahai anak bangsa
bersatu dalam semangat jiwa
bergema dijagat nusantara
untuk meraih prestasi dan karya
merdeka...
perjuangan tanpa pamrih untuk republik tercinta
menggelora digaris khatulistiwa
merdeka...
kata yang penuh makna
bertahta dalam raga pejuang bangsa
bermandikan darah dan air mata
by: Ayuhan Raka Visabrina,SMP negeri 1 Pacet Mojokerto
mohon untuk tidak diganti kata2nya karena ini tidak copas google