a.) cita cita gajah mada mempersatukan wilayah nusantara di bawah kekuasaan majapahit
Penjelasan:
sumpah palapa yang diikarkan oleh gajah mada berisi tentang cita cita gajah mada mempersatukan wilayah nusantara di bawah kekuasaan majapahit. isi dari sumpah palapa adalah "Jika telah menundukkan Seluruhnusantaradibawahkekuasaanmajapahit,saya akan baru melepaskan puasa. jika mengalahkan gurun, Seram, Tanjung Pura, Haru, Pahang, Dompo, Bali, Sunda, Palembang, Tumasik, demikianlah saya baru akan melepaskan puasa".
Jawaban:
a.) cita cita gajah mada mempersatukan wilayah nusantara di bawah kekuasaan majapahit
Penjelasan:
sumpah palapa yang diikarkan oleh gajah mada berisi tentang cita cita gajah mada mempersatukan wilayah nusantara di bawah kekuasaan majapahit. isi dari sumpah palapa adalah "Jika telah menundukkan Seluruh nusantara di bawah kekuasaan majapahit, saya akan baru melepaskan puasa. jika mengalahkan gurun, Seram, Tanjung Pura, Haru, Pahang, Dompo, Bali, Sunda, Palembang, Tumasik, demikianlah saya baru akan melepaskan puasa".