Jawab:
21. Titik sudut merupakan suatu titik tempat pertemuan tiga buah rusuk atau lebih.
22. ada di gambar ya..jenis-jenisnya biasa berupa kerucut, bola, limas, balok, kubus, prisma, dan tabung.
23. a. Memiliki alas dan atap segitiga yang sebangun.
b. Memiliki lima bidang sisi. Sisi prisma segitiga terdiri dari bangun datar
persegi panjang dan segitiga.
c. Memiliki 3 bidang sisi tegak.
d. Memiliki 9 rusuk. Rusuk bangun ruang adalah pertemuan dari dua sisi
yang menyusunnya.
e. Memiliki 6 titik sudut. Titik sudut adalah titik pertemuan dari beberapa
rusuk.
24. volume tabung = π x r² x t
= 22/7 . 21 .21 . 10
= 1.386 . 10
= 13. 860 cm³
25 . jaring jaring bangun kubus-nya juga ada di gambar ya.. !
smg membantu... :)
-kyj
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawab:
21. Titik sudut merupakan suatu titik tempat pertemuan tiga buah rusuk atau lebih.
22. ada di gambar ya..jenis-jenisnya biasa berupa kerucut, bola, limas, balok, kubus, prisma, dan tabung.
23. a. Memiliki alas dan atap segitiga yang sebangun.
b. Memiliki lima bidang sisi. Sisi prisma segitiga terdiri dari bangun datar
persegi panjang dan segitiga.
c. Memiliki 3 bidang sisi tegak.
d. Memiliki 9 rusuk. Rusuk bangun ruang adalah pertemuan dari dua sisi
yang menyusunnya.
e. Memiliki 6 titik sudut. Titik sudut adalah titik pertemuan dari beberapa
rusuk.
24. volume tabung = π x r² x t
= 22/7 . 21 .21 . 10
= 1.386 . 10
= 13. 860 cm³
25 . jaring jaring bangun kubus-nya juga ada di gambar ya.. !
smg membantu... :)
-kyj