Jumlah kuadrat 2 bilangan asli berurutan adalah 85, tentukan hasil kali kedua bilangan!
alvinteguh
A² + (a + 1)² = 85 a² + a² + 2a + 1 = 85 2a² + 2a + 1 = 85 2a² + 2a - 84 = 0 bagi 2 kedua ruas a² + a - 42 = 0 (a + 7) (a - 6) = 0 a = -7,6 karena bilangan asli berurutan maka yang memenuhi adalah 6 bilangan asli berurutan selanjutnya yg kedua yaitu 7 sehingga hasil kali 2 bilangan tersebut = 6 . 7 = 42
a² + a² + 2a + 1 = 85
2a² + 2a + 1 = 85
2a² + 2a - 84 = 0
bagi 2 kedua ruas
a² + a - 42 = 0
(a + 7) (a - 6) = 0
a = -7,6
karena bilangan asli berurutan maka yang memenuhi adalah 6
bilangan asli berurutan selanjutnya yg kedua yaitu 7
sehingga hasil kali 2 bilangan tersebut
= 6 . 7 = 42