Soal ini ada triknya. Pertama, kamu bisa lihat ada panjang DC = 30 dan pasangan panjang DC = 16 cm, lalu ada panjang CB yang pasangannya dengan panjang FB.
Kedua, rumus luas jajargenjang. Rumus luas jajargenjang dibutuhkan dua panjang, panjang alas dan panjang tinggi jajargenjang. Dimanapun itu di jajargenjang, asal punya alas dan tinggi selalu itu adalah rumus luas jajargenjang.
Jika melihat dua hal seperti ini, dapat disimpulkan bahwa kita harus membuat rumus jajargenjang seperti ini:
Luas jajargenjang untuk panjang DC = Luas jajargenjang untuk panjang CB
Dipastikan ruas kiri dan ruas kanan sama karena kedua ruas tersebut adalah luas jajargenjang ABCD.
DC x DE = CB x FB
30 x 16 = CB x 24
480 = CB x 24
480 : 24 = CB
20 = CB
Panjang CB = DA = 20 cm
Dengan ditemukan panjang CB dan DA, kita bisa mencari keliling jajargenjang.
Soal ini ada triknya. Pertama, kamu bisa lihat ada panjang DC = 30 dan pasangan panjang DC = 16 cm, lalu ada panjang CB yang pasangannya dengan panjang FB.
Kedua, rumus luas jajargenjang. Rumus luas jajargenjang dibutuhkan dua panjang, panjang alas dan panjang tinggi jajargenjang. Dimanapun itu di jajargenjang, asal punya alas dan tinggi selalu itu adalah rumus luas jajargenjang.
Jika melihat dua hal seperti ini, dapat disimpulkan bahwa kita harus membuat rumus jajargenjang seperti ini:
Luas jajargenjang untuk panjang DC = Luas jajargenjang untuk panjang CB
Dipastikan ruas kiri dan ruas kanan sama karena kedua ruas tersebut adalah luas jajargenjang ABCD.
DC x DE = CB x FB
30 x 16 = CB x 24
480 = CB x 24
480 : 24 = CB
20 = CB
Panjang CB = DA = 20 cm
Dengan ditemukan panjang CB dan DA, kita bisa mencari keliling jajargenjang.
Keliling jajargenjang = 30 + 20 + 30 + 20
Keliling jajargenjang = 100 cm.