Jelaskan.dulu dipakai istilah prasejarah,sekarang dipakai istilah praaksara.terangkan!
adhitadiansyavira
Aksara lebih tepat karena praaksara artinya zaman belum mengenal tulisan
0 votes Thanks 1
tidak puas? sampaikan!
Karena penggunaan prasejarah untk menggambarkan prkembangan kehidupaan dan budaya manusia saat belum mengenal tulisan kurang tepat. pra=belum, sejarah=sejarah sehingga prasejarah berarti blm ada sejarah. sblm ada sejarah berarti sblm ada aktivitas manusia. dlm kenyataannya, sekalipun blm mngenal tulisan, makhluk yg dnamakan manusia sudh memiliki sejarah&sudah mnghasilkan kebudayaan. olh krna itu, para ahli mempopulerkan istilah pra-aksara untuk mnggantikan istilah pra-sejarah