George Lucas membuat karakter ini sebagai penghormatan pada para pahlawan film aksi dari tahun 1930-an. Indiana Jones muncul pertama kali di film tahun 1981 yaitu Raiders of the Lost Ark. Film ini diikuti oleh Indiana Jones and the Temple of Doom pada tahun 1984, Indiana Jones and the Last Crusade pada tahun 1989, The Young Indiana Jones Chronicles dari tahun 1992 sampai dengan 1996 , dan Indiana Jones and the Kingdom of the Crystal Skull pada tahun 2008. Selain dari pemunculannya di televisi dan film, karakter ini sudah ditampilkan di novel, komik, permainan video, dan media lainnya.
Indiana jones merupakan film yang
mengungkap hal-hal mistis dan dikagumi
oleh banyak orang,Berikut lebih detailnya :
Biografi
Nama : Dr.Henry Walton Jones, Jr
Kewarganegaraan : Amerika
Penampilan Perdana : Raiders of the lost ark
Pencipta : George lucas
Pemeran : Harrison Ford
River Phoenix
Corey Carrier
Sean Patrick Flanery
George Hall
Julukan : Indiana,Indy & Junior
Pekerjaan : Arkeolog
Dosen
Tentara
Mata-mata
Keluarga :Henry Jones, Sr. (ayah, almarhum)
Anna Jones (ibu, almarhumah)
Istri : Marion Ravenwood
Anak : Henry "Mutt Williams" Jones III
Sejarah :
George Lucas membuat karakter ini sebagai penghormatan pada para pahlawan film aksi dari tahun 1930-an. Indiana Jones muncul pertama kali di film tahun 1981 yaitu Raiders of the Lost Ark. Film ini diikuti oleh Indiana Jones and the Temple of Doom pada tahun 1984, Indiana Jones and the Last Crusade pada tahun 1989, The Young Indiana Jones Chronicles dari tahun 1992 sampai dengan 1996 , dan Indiana Jones and the Kingdom of the Crystal Skull pada tahun 2008. Selain dari pemunculannya di televisi dan film, karakter ini sudah ditampilkan di novel, komik, permainan video, dan media lainnya.
Saya sendiri sebenarnya sangat menyukai
film Indiana jones karena Ceritanya yang
menarik dan Aksinya yang keren.
Semoga Membantu