Jelaskan secara terperinci tentang terjadinya fotosintesis pada tumbuhan!
shafiraatthahahira
Proses fotosintesis yang terdapat pada tumbuhan hijau(autotrof) yakni bisa menyusun makanannya sendiri. Melalui daun, tumbuhan menyerap karbondioksida juga air dalam rangka menghasilkan gula dan juga oksigen. Kedua senyawa tersebut kemudian digunakan sebagai penyongkong pertumbuhannya. Adapun persamaan rekaksi yang terjadi pada fotosintesis. 6H₂O + 6CO₂ + Cahaya + C6H₁₂O6 (glukosa) + 6O₂
6H₂O + 6CO₂ + Cahaya + C6H₁₂O6 (glukosa) + 6O₂