Jelaskan perubahan industri perkapalan di Indonesia
kimsohyun2Tanggal 22 September 1910 pemerintah kolonial Belanda mendirikan NV Drogdok Maatschappij yang merupakan awal mula industri kapal modern di Indonesia. Hal ituawalnya ditujukan untuk layanan kapal Belanda di Indonesia. Antara tahun 1942 hinggatahun 1945, perusahaan ini dikelola oleh Pemerintah Jepang atas nama Harima Zosen. padatanggal 1 Januari 1961, NV Maatschappij Droogdok Soerabaia menjadi sebuah perusahaanmilik negara bernama PN Dok dan Perkapalan Surabaya. Berdasarkan Keputusan MenteriKomunikasi Laut pada tahun 1963, sejak 8 Januari 1976 perusahaan telah diasumsikan statushukum baru sebagai PT. Dok dan Perkapalan Surabaya (Persero), disingkat DPS.Industri galangan kapal merupakan salah satu industri padat modal dan berteknologitinggi dan memiliki resiko yang tinggi pula. Industri galangan ini merupakan pemegangperanan penting dalam pembangunan kapal dan perbaikanya. Industri perkapalan diIndonesia memiliki sasaran pasar yang berbeda-beda tergantung kebutuhan konsumen.Industri perkapalan ini juga mempunyai peran yang sangat penting dalam menggerakanperekonomian nasional. Industri galangan adalah bukan suatu pabrik kapal yang berdirisendiri, melainkan industri yang memiliki keterkaitan dengan industri-industri penunjang da