November 2022 1 22 Report
jawablah 2 pertanyaan berikut ini dengan benar!

1 ). perhatikan penggalan puisi berikut!

seekor penyu pulang ke laut
setelah meletakkan telurnya di pantai
malam ini kubenamkan butir-butir
puisiku di pantai hatimu
sebentar lagi aku akan balik ke laut
majas yg di gunakan dalam puisi tersebut adalah...
a. simile
b. metafora
c. perbandingan
d. personifikasi

2 ). perhatikan teks berikut!

saat gempa terjadi dan permukaan dasar laut naik turun di sepanjang patahan maka saat itulah tsunami terbentuk. patahan itu menyebabkan keseimbangan air laut terganggu. patahan yg besar akan menghasilkan gelombang yg besar juga.

sesaat setelah gempa terjadi, air laut akan mengalami surut dan akan kembali ke daratan dalam bentuk gelombang besar ( tsunami ). tsunami juga terjadi karena letusan gunung berapi di dasar laut yg mengakibatkan tingginya pergerakan air laut atau perairan di dekatnya.

teks di atas mengandung isi yg menjelaskan bahwa...

a. patahan menyebabkan keseimbangan air laut terganggu
b. patahan yg besar akan membuat gelombang di pantai mengecil
c. tsunami hanya terjadi bila permukaan dasar laut melandai
d. gelombang tsunami akan surut setelah beberapa hari​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.