- "Kamu menang anak yang baik" kata kakek kepada aku
- Kata Budi "Nanti sore aku akan pergi ke rumah nenek"
- "Kapan kamu akan berhenti bermain" kata ibu ke Anto
- "Supraidi nanti Pelang sekolah bareng aku ya!" kata Susanto
- "Ayo push up" gertak kakak osis kepada siswa yang telat
KALIMAT TIDAK LANGSUNG :
- Kakek berkata kepada ku bahwa aku anak yang baik.
- Budi mengatakan bahwa dia akan kerumah neneknya nanti sore.
- Ibu bertanya kepada anto Kapan dia akan berhenti bermain.
- Susanto diajak Supriadi untuk pulang sekolah bersama.
- Kakak osis mengertak kepada siswa yang telat untuk melakukan push up.
Penjelasan:
- Kalimat langsung adalah salah satu jenis kalimat yang merupakan sebuah hasil dari kutipan langsung dari pernyataan seseorang atau dari pembicaraan seseorang. Dimana dalam kutipan tersebut di ambil sama persis dengan yang diucapkan oleh orang lain tanpa penambahan atau pengurangan kata.
- Kalimat tidak langsung adalah sebuah kalimat yang digunakan untuk menyampaikan atau biasa disebut sebagai melaporkan kembali ucapan orang dengan cara tidak langsung atau tidak menggunakan tanda petik.
Jawaban:
A.
1. "Semua orang harus mematuhi hati nuraninya."
∙ Seseorang berkata bahwa semua orang harus mematuhi hati nuraninya.
2. "Siapa namamu?" tanya Sinta pada si anak baru.
∙ Sinta menanyakan nama si anak baru secara langsung.
3. "Ridwan, jangan main HP terus-menerus!" bentak Ibu.
∙ Ibu memarahi Ridwan agar tidak bermain HP terus-menerus.
4. "Hendi, selesaikan makanan itu," imbau Ayah, "lalu kerjakan PR-mu!" imbau Ayah.
∙ Ayah menyuruh Hendi untuk menyelesaikan makanannya, lalu mengerjakan PR-nya.
5. Ibu berkata pada Ridwan, "Ayah lelah setelah seharian mengurus acara sekolah."
∙ Ibu berkata pada Ridwan bahwa Ayah lelah setelah seharian mengurus acara sekolah.
B.
1.Andi berkata “Aku sedang belajar matematika untuk ulangan besok”.
.Andi mengatakan bahwa dia sedang belajar matematika untuk ulangan besok.
2.Ibu guru berkata kepadaku ”Kamu besok tidak boleh terlambat lagi”.
.Ibu guru mengatakan padaku bahwa aku besok tidak boleh terlambat lagi.
3.Pak guru berkata ”Kalian harus rajin belajar agar pintar”
.Pak guru mengatakan bahwa kami harus rajin belajar agar pintar”
4.Budi berkata kepada Dina “Din, tolong besok jemput aku ya”.
.Budi mengatakan kepada dina bahwa ia meminta tolong dina untuk menjemputnya besok.
5.Ibu berpesan kepada Andi “Andi, kalau di sekolah tidak boleh nakal”
.Ibu berpesan kepada andi bahwa Andi kalau di sekolah tidak boleh nakal”
Jawaban:
KALIMAT LANGSUNG:
- "Kamu menang anak yang baik" kata kakek kepada aku
- Kata Budi "Nanti sore aku akan pergi ke rumah nenek"
- "Kapan kamu akan berhenti bermain" kata ibu ke Anto
- "Supraidi nanti Pelang sekolah bareng aku ya!" kata Susanto
- "Ayo push up" gertak kakak osis kepada siswa yang telat
KALIMAT TIDAK LANGSUNG :
- Kakek berkata kepada ku bahwa aku anak yang baik.
- Budi mengatakan bahwa dia akan kerumah neneknya nanti sore.
- Ibu bertanya kepada anto Kapan dia akan berhenti bermain.
- Susanto diajak Supriadi untuk pulang sekolah bersama.
- Kakak osis mengertak kepada siswa yang telat untuk melakukan push up.
Penjelasan:
- Kalimat langsung adalah salah satu jenis kalimat yang merupakan sebuah hasil dari kutipan langsung dari pernyataan seseorang atau dari pembicaraan seseorang. Dimana dalam kutipan tersebut di ambil sama persis dengan yang diucapkan oleh orang lain tanpa penambahan atau pengurangan kata.
- Kalimat tidak langsung adalah sebuah kalimat yang digunakan untuk menyampaikan atau biasa disebut sebagai melaporkan kembali ucapan orang dengan cara tidak langsung atau tidak menggunakan tanda petik.
#menujuramadhan