Sebuah mobil semula bergerak dengan kelajuan 60 km/jam. Mobil tersebut direm sehingga berhenti 3 sekon kemudian. a. Nyatakan kelajuan awal mobil dalam satuan SI b. Berapakah percepatan yang dialami mobil? c. Hitunglah jarak yang ditempuh mobil dari mulai direm sampai berhenti!
dijwb : a. Vo = (60 x 1000)/3.600 = 60.000/3.600 = 16,67 m/s
b. Karena mobil di rem kemudian erhenti, maka harusnya yg ditanyakan perlamtan (a). a = (Vt-Vo)/Δt = (0 - 16,67)/3 = - 5,56 m/s (tanda mines menunjukkan perlambatan) jadi perlambatan sebesar = 5,56 m/s
c. St = Voxt - 1/2 x axt² = 16,67x3 - 1/2x5,56x3² = 50,01 - 25,02 = 24,99 m = 25 m
b.
c.
jarak yang ditempuh mobil dari mulai direm sampai berhenti kira-kira 7 meter
Vo = 60 km/jam
Δt = 3 s
dijwb :
a. Vo = (60 x 1000)/3.600
= 60.000/3.600
= 16,67 m/s
b. Karena mobil di rem kemudian erhenti, maka harusnya yg ditanyakan perlamtan (a).
a = (Vt-Vo)/Δt
= (0 - 16,67)/3
= - 5,56 m/s (tanda mines menunjukkan perlambatan)
jadi perlambatan sebesar = 5,56 m/s
c. St = Voxt - 1/2 x axt²
= 16,67x3 - 1/2x5,56x3²
= 50,01 - 25,02
= 24,99 m
= 25 m