Jawaban:
1¾ liter
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui :
banyak minyak goreng = 2½
minyak untuk menggoreng ikan = ¼ liter
untuk nenek = 20%
Ditanya :
sisa minyak goreng Ibu =...?
Penyelesaian :
hitung banyak minyak untuk nenek
= 20 % × 2½
= 20 × 5
100. 2
= 100
200
= ½ liter
sisa minyak goreng Ibu
= banyak minyak Ibu - minyak untuk menggoreng ikan - minyak untuk diberikan kepada nenek
= 2½ - ¼ - ½
= 5 - 1 - 1
2. 4. 2
= 10 - 1 - 2
4 4 4
= 7
4
Jadi, minyak goreng Ibu yang belum digunakan adalah 1¾ liter.
Pengurangan dan penjumlahan pecahan sebelumnya samakan dulu penyebutnya .
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
1¾ liter
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui :
banyak minyak goreng = 2½
minyak untuk menggoreng ikan = ¼ liter
untuk nenek = 20%
Ditanya :
sisa minyak goreng Ibu =...?
Penyelesaian :
hitung banyak minyak untuk nenek
= 20 % × 2½
= 20 × 5
100. 2
= 100
200
= ½ liter
sisa minyak goreng Ibu
= banyak minyak Ibu - minyak untuk menggoreng ikan - minyak untuk diberikan kepada nenek
= 2½ - ¼ - ½
= 5 - 1 - 1
2. 4. 2
= 10 - 1 - 2
4 4 4
= 7
4
= 1¾ liter
Jadi, minyak goreng Ibu yang belum digunakan adalah 1¾ liter.
NOTE :
Pengurangan dan penjumlahan pecahan sebelumnya samakan dulu penyebutnya .