Harga 5 ekor ayam dan 6 ekor itik adalah Rp.150.000 sedangkan harga 2 ekor ayam dan 3 ekor itik adalah Rp.67.500.Dari keterangan tersebut maka harga seekor ayam adalah A.10.000 B.12.000 C.12.500 D.15.000
MOHON PAKE CARANYA JUGA YA
ssalsabila80
Misalkan ayam itu diganti dengan huruf a dan itik itu diganti dengan huruf i maka menjadi 5a + 6i = 150.000 dan 2a + 3i = 67.500 5a + 6i = 150.000 dikali 1 = 5a + 6i = 150.000 2a + 3i = 67.500 dikali 2 = 4a + 6i = 135.000
maka menjadi 5a + 6i = 150.000 dan 2a + 3i = 67.500
5a + 6i = 150.000 dikali 1 = 5a + 6i = 150.000
2a + 3i = 67.500 dikali 2 = 4a + 6i = 135.000
5a + 6i = 150.000
4a + 6i = 135.000
--------------------- --
a = 15.000
2 × 15.000 + 3i = 67.500
30.000 + 3i = 67.500
3i = 67.500 - 30.000
3i = 37.500
i = 37.500 ÷ 3
i = 12.500