Harga 10 donat keju dan 9 donat coklat adalah Rp 163.000 dan harga 15 donat keju dan 6 donat coklat adalah Rp 192.000.berapakah harga jika andi membeli 7 donat keju dan 10 donat coklat??
Substitusikan nilai y ke dalam salah satu persamaan 10x + 9y = 163.000 10x + 9(7.000) = 163.000 10x + 63.000 = 163.000 10x = 163.000 – 63.000 10x = 100.000 x = 100.000/10 x = 10.000
Harga beli 7 donat keju dan 10 donat coklat adalah p p = 7x + 10 y p = 7(10.000) + 10(7.000) p = 70.000 + 70.000 p = 140.000
Verified answer
SPLDVMisalkan
x = donat keju
y = donat cokelat
10x + 9y = 163.000 .... ×3
15x + 6y = 192.000 .... ×2
Eliminasi
30x + 27y = 489.000
30x + 12y = 384.000
________________ _
15y = 105.000
y = 105.000/15
y = 7.000
Substitusikan nilai y ke dalam salah satu persamaan
10x + 9y = 163.000
10x + 9(7.000) = 163.000
10x + 63.000 = 163.000
10x = 163.000 – 63.000
10x = 100.000
x = 100.000/10
x = 10.000
Harga beli 7 donat keju dan 10 donat coklat adalah p
p = 7x + 10 y
p = 7(10.000) + 10(7.000)
p = 70.000 + 70.000
p = 140.000
Jadi Andi harus membayar Rp140.000,-