August 2018 1 15 Report
Gunung Sinabung di kabupaten Karo, Sumatera Utara telah meletus kembali dan menyemburkan abu vulkanik yang mencapai ketinggian 7 kilometer. Sekitar 5.500 orang saat ini ditampung di pusat-pusat evakuasi. Seorang warga bernama Replika Sitepu mengatakan ia tinggal di tempat penampungan pada malam hari, namun kembali ke rumah pada siang hari. "Saat saya tiba di desa untuk ganti baju dan menyiram tanaman, tiba-tiba ada getaran dan suara,"ujarnya. "Saya memutuskan datang kesini dan melihat letusan gunung berapi."
Sinabung tidak aktif selama empat abad sebelum meletus pada Agustus 2010. Petugas pos pengamatan Hendra Gunawan setelah masa tenang, gunung berapi mengeluarkan serangkaian letusan awal bulan ini. 'Sejak pihak berwenang menetapkan status waspada pada 3 November, sudah ada lebih dari 40 letusan," ujarnya. "Pada Kamis, letusan berlangsung selama 17 menit dan ada semburan abu setinggi 7.000 meter."
Pusat Vulkanonlologi dan Mitigrasi Bencana Geologi telah menetapkan status waspada gunung berapi pada level tiga dan, meminta warga agar tidak berada dalam ridus tiga kilometer dari kawah. Sinabung adalah salah satu dari hampir 300 gunung berapi aktif di Indonesia, yang ada di atas ci cin api Pasifik.
Pertanyaan: Berdasarkan cerita di atas, buatlah syair .

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.