Campuran es dan air bermassa 200 gram pada suhy 0°C berada dalam bejana dengan kapasitas kalor yang diabaikan. Selanjutnya, air mendidih bermassa 80 gram dimasukkan ke dalam bejana tersebut. Suhu akhir campuran tersebut yaitu 40°C. Jika kalor lebur es 79 kal/gram dan kalor jenis air 1 kal/gram°C, massa air mula-mula adalah . . . .
DewiLissy
Jika massa air adalah x, maka massa es adalah 200-x
Q lepas = Q terima
ma.ca.ΔT = ma.ca.ΔT + me.L + me. ca. ΔT
80.1.(100-40) = x.1.(40-0) + (200-x).79 + (200-x).1.(40-0)
4800 = 40 x +15800 - 79x + 8000 - 40x
4800 = 23800 - 79 x
79x = 23800-4800
79 x = 19000
x = 19000/79 = 240,5 gram