Gambarkan penggunaan elektron bersama pada molekul air dan karbondioksida. Cocokkan gambarmu dengan simbol molekul molekul itu: H-O-H untuk H2O dan O-C-O untuk CO2. Berapa pasang elektron yang digunakan bersama pada masing masing molekul tersebut ?
DenmazEvan
Pemakaian bersama elektron diantara atom atom yang berikatan disebut Ikatan Kovalen. Untuk H2O, gambar ikatannya adalah sebagai berikut: H:O:H atau H-O-H Ikatan H2O merupakan ikatan kovalen tunggal.
Untuk CO2, gambar ikatannya adalah sebagai berikut: O::C::O atau O=C=O ikatan CO2 merupakan ikatan kovalen rangkap 2.
Untuk H2O, gambar ikatannya adalah sebagai berikut:
H:O:H atau H-O-H
Ikatan H2O merupakan ikatan kovalen tunggal.
Untuk CO2, gambar ikatannya adalah sebagai berikut:
O::C::O atau O=C=O
ikatan CO2 merupakan ikatan kovalen rangkap 2.