DesvaniaNayunda
1.Fungsi Dan Kegunaan Variabel Resistor Jenis Trimpot.Jika pada jenis resistor tetap memiliki nilai yang tidak bisa diubah, maka pada jenisresistor ini, nilainya dapat diubah hingga mendapatkan nilai resistoryang presisi sesuai dengan range kerjanya. 2.Resistor tetap (Fix Resistor) adalah resistor yang nilai hambatannya tidak dapat diatur (tetap), sedangkan resistor variabel adalah resistor yang nilai resistansinya dapat diatur. Dari kedua jenis resistor ini memiliki beberapa varian lagi yang disesuaikan dengan tujuan atau fungsi penggunaannya.
2.Resistor tetap (Fix Resistor) adalah resistor yang nilai hambatannya tidak dapat diatur (tetap), sedangkan resistor variabel adalah resistor yang nilai resistansinya dapat diatur. Dari kedua jenis resistor ini memiliki beberapa varian lagi yang disesuaikan dengan tujuan atau fungsi penggunaannya.