Fungsi dari himpunan A ke B dinyatakan dalam himpunan pasangan berurutan ((2,1),(5,7),(8,13)) rumus fungsi dari A ke B adalah... a.f(x)=2x-3 b.f(x)=3x-2 c.(x)=x=1 d.f(x)2x
AdindaBell233
Jawabnya yang a, caranya dengan substitusi aja optionnya dengan titik yang diketahui. f(x) = 2x-3 dengan titik (2,1) 2(2)-3= 1 bernilai benar pada titik (5,7) 2(5)-3 = 7 bernilai benar pada titik (8,13) 2(8)-3=13 bernilai benar
f(x) = 2x-3 dengan titik (2,1)
2(2)-3= 1 bernilai benar
pada titik (5,7)
2(5)-3 = 7 bernilai benar
pada titik (8,13)
2(8)-3=13 bernilai benar
maka jawabannya A