Faktor suatu bilangan adalah suatu bilangan yang habis membagi bilangan tersebut.
Untuk mencari faktor dari 42, kita cari perkalian dua bilangan yang menghasilkan 42 yaitu : 1 × 42 2 × 21 3 × 14 6 × 7
Jadi faktor dari 42 adalah = {1, 2, 3, 6, 7, 14, 21, 42}
Tetapi karena yang ditanya faktor prima dimana bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari 1, yang habis dibagi 1 dan habis dibagi bilangan itu sendiri.
Jadi dari faktor dari 42 diatas, yang merupakan faktor prima dari 42 adalah = {2, 3, 7}
Jika yang dicari faktorisasi prima maka jawabannya adalah 42 = 2 × 3 × 7
==========================
Untuk contoh soal lainnya, bisa dilihat di link berikut
Pembahasan :
Faktor suatu bilangan adalah suatu bilangan yang habis membagi bilangan tersebut.
Untuk mencari faktor dari 42, kita cari perkalian dua bilangan yang menghasilkan 42 yaitu :
1 × 42
2 × 21
3 × 14
6 × 7
Jadi faktor dari 42 adalah
= {1, 2, 3, 6, 7, 14, 21, 42}
Tetapi karena yang ditanya faktor prima dimana bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari 1, yang habis dibagi 1 dan habis dibagi bilangan itu sendiri.
Jadi dari faktor dari 42 diatas, yang merupakan faktor prima dari 42 adalah = {2, 3, 7}
Jika yang dicari faktorisasi prima maka jawabannya adalah
42 = 2 × 3 × 7
==========================
Untuk contoh soal lainnya, bisa dilihat di link berikut
brainly.co.id/tugas/541586
===========================
Kelas : 7
Mapel : Matematika Peminatan
Kategori : Bilangan
Kata Kunci : faktor prima suatu bilangan
Kode : 7.2.1