Dua cermin X dan Y disusun berhadapan membentuk sudut 135 derajat. Seberkas cahaya laser datang pada cermin X dengan sudut 30 derajat terhadap permukaan cermin, besar sudut yang di bentuk oleh berkas cahaya datang pada cermin X dan berkas cahaya pantul oleh cermin Y adalah... a.45 derajat b.60 derajat c.70 derajat d.75 derajat e.90 derajat
ix = 90° - 39° = 60°
sudut antara kedua cermin
a = 135°
sudut pantul
ry = a - ix
ry = 135° - 60°
ry = 75° ← jwb