Dua buah kubus dengan panjang rusuk yang sama dihimpitkan pada salah satu sisi dari masing masing kubus. jika panjang rusuk kubus adalah 20 cm. luas permukaan bangun yang terbentuk adalah.........
TOLONG DIJAWAB YA PLIS DENGAN CARANYA INI SOAL KELAS 5
Dua buah kubus dengan panjang rusuk yang sama dihimpitkan pada salah satu sisi dari masing masing kubus. Jika panjang rusuk kubus adalah 20 cm. Luas permukaan bangun yang terbentuk adalah 4000 cm²
PEMBAHASAN
Rumus-rumus penting untuk menyelesaikan soal ini adalah:
Luas Permukaan Prisma = 2xLuas Alas Prisma +Keliling Alas Prisma x Tinggi Prisma
Volume Prisma = Luas Alas x Tinggi Prisma
Luas Permukaan Tabung = 2πR ( R + t )
Luas Permukaan Bola = 4πR²
Luas Permukaan Balok = 2 ( p x l + p x t + l x t )
Luas Permukaan Kubus = 6 s²
Volume Tabung = πR²t
Luas Permukaan Kerucut = πR² + πRS
Okay mari kita selesaikan soal di atas dengan menggunakan rumus ini.
Mula-mula kita gambarkan kubus yang saling berhimpit seperti terlihat pada gambar dilampiran.
Luas Permukaan Bangun = 2 x Luas Kubus - 2 x Luas Sisi Kubus
Verified answer
Dua buah kubus dengan panjang rusuk yang sama dihimpitkan pada salah satu sisi dari masing masing kubus. Jika panjang rusuk kubus adalah 20 cm. Luas permukaan bangun yang terbentuk adalah 4000 cm²
PEMBAHASAN
Rumus-rumus penting untuk menyelesaikan soal ini adalah:
Luas Permukaan Prisma = 2xLuas Alas Prisma +Keliling Alas Prisma x Tinggi Prisma
Volume Prisma = Luas Alas x Tinggi Prisma
Luas Permukaan Tabung = 2πR ( R + t )
Luas Permukaan Bola = 4πR²
Luas Permukaan Balok = 2 ( p x l + p x t + l x t )
Luas Permukaan Kubus = 6 s²
Volume Tabung = πR²t
Luas Permukaan Kerucut = πR² + πRS
Okay mari kita selesaikan soal di atas dengan menggunakan rumus ini.
Mula-mula kita gambarkan kubus yang saling berhimpit seperti terlihat pada gambar dilampiran.
Luas Permukaan Bangun = 2 x Luas Kubus - 2 x Luas Sisi Kubus
Luas Permukaan Bangun = 2 x 6 x r² - 2 x r²
Luas Permukaan Bangun = 12 x r² - 2 x r²
Luas Permukaan Bangun = 10 x r²
Luas Permukaan Bangun = 10 x 20²
Luas Permukaan Bangun = 10 x 400
Luas Permukaan Bangun = 4000 cm²
Pelajari lebih lanjut :
:brainly.co.id/tugas/15126298
: brainly.co.id/tugas/14478081
---------------------------
Detil Jawaban:
: 8
: Matematika
: Bangun Ruang
: 8.2.8
: 3 Dimensi, Kubus, Luas , Volume