Dua buah Bulan dari planet Yupiter mempunyai jari-jari yang sama, sedangkan massa nya berbanding 3 : 2. Berapakah perbandingan percepatan gravitasi pada permukaan kedua Bulan?
alifspartaPembahasan : Diketahui : R1 = R2 ; m1 : m2 = 3 : 2 Ditanyakan : g1 : g2 = ? g = Percepatan gravitasi sebanding dengan massa dan berbanding terbalik dengan kuadrat jari-jari. Jadi, perbandingan percepatan gravitasi g1 : g2 pada permukaan Yupiter adalah 3 : 2
39 votes Thanks 201
Yansiska
jadi perbandingan massa sama dengan perbandingan percepatan gravitasi kedua bulan?
Zurriyata
=m1:m2 =3:2 alasannya karena jari-jarinya sama, jadi tinggal perbandingan massa nya aja
4 votes Thanks 30
Yansiska
memangnya kenapa jika jari jari sama perbandingannya tinggal melihat massa?? kasih tau ya hehe kepo :o
Zurriyata
sebenarnya caranya agak panjang juga sih :D itu cara cepatnya aja, pakai rumus medan gravitasi
Diketahui : R1 = R2 ; m1 : m2 = 3 : 2
Ditanyakan : g1 : g2 = ?
g = Percepatan gravitasi sebanding dengan massa dan berbanding terbalik dengan kuadrat jari-jari. Jadi, perbandingan percepatan gravitasi g1 : g2 pada permukaan Yupiter adalah 3 : 2
=3:2
alasannya karena jari-jarinya sama, jadi tinggal perbandingan massa nya aja