Diketahui luas suatu persegi 50 cm². Panjang diagonalnya adalah.... a. 7 cm b.8 cm c. 10 cm d. 14 cm jelaskan caranya !!
arifahluwung
Luas persegi = s x s = 50 --> s = √ 50 Panjang diagonal = √ (s2 + s2) (pake pytagoras ya) = √ ( 50+50 ) = √ 100 = 10 Jadi panjang diagonalnya 10 cm
ibnnurjen
Pertama kita cari sisi-sisi perseginya karena luas persegi 50cm^2, dan luas persegei sama dengan perkalian dua sisinya atau kuadrat dari sisinya, maka
Panjang diagonal = √ (s2 + s2) (pake pytagoras ya) = √ ( 50+50 ) = √ 100 = 10
Jadi panjang diagonalnya 10 cm
karena luas persegi 50cm^2, dan luas persegei sama dengan perkalian dua sisinya atau kuadrat dari sisinya, maka
panjang diagonal, misalnya D
karena s^2=50, maka
jawab c