Pertama kita cari sisi/rusuk kubus terlebih dahulu :
L = 6 × s²
864 = 6 × s²
s² =
s² = 144
s = √144
Jadi,sisi/rusukkubusadalah 12cm
Setelah itu baru kita cari volume kubus :
V = s³
V = 12³
V = 12 × 12 × 12
Kesimpulan :
Jadi, volume kubus tersebut adalah 1.728cm³
_____________________________
Pelajari Lebih Lanjut :
Materi tentangbalok:
Disediakan kawat yang panjangnya 6m, akan dibuat kerangka balok berukuran 13cm × 9cm × 8cm. Berapakah banyak kerangka balok yang dapat dibuat dari kawat tersebut ? brainly.co.id/tugas/2156461
sebuah balok dengan ukuran panjang 8 cm, lebar 5 cm, dan tingginya 6 cm. Luas permukaan balok tersebut adalah brainly.co.id/tugas/5386811
alas sebuah prisma trapesium sama kaki mempunyai panjang sisi sejajarnya masing masing 18cm dan 12cm, jarak kedua sisi sejajar 10cm. jika tinggi prisma 20cm, maka volume prisma tersebut adalah........ brainly.co.id/tugas/2341710
alas sebuah prisma berbentuk segi tiga siku dgn panjang sisi 3cm,4cm,5cm.dan panjang rusuk tegak 10 cm.hitunglah luas permukaan prisma tersebut brainly.co.id/tugas/39361595
Sebuah prisma dengan alas trapesium sama kaki memiliki panjang AB = 6 cm, BC = AD = 5 cm, CD = 14 cm, dan AE = 15 cm. Hitunglah volume dan luas permukaan prisma ABCD.EFGH! brainly.co.id/tugas/2859631
Materitentanglimas:
Alas sebuah limas beraturan berbentuk persegi dengan panjang sisi 5 cm dan tinggi segitiga bidang tegaknya 10 cm. Luas permukaan limas tersebut adalah.. brainly.co.id/tugas/10970737
Sebuah prisma segiempat dengan panjang AB = 10 cm, AC = 6 cm, dan AE = 15 cm. Jika Limas T.ABCD terletak di dalam prisma ABCD.EFGH maka perbandingan volume prisma dan volume Limas adalah... brainly.co.id/tugas/38857556
Jawaban:
L : 6 × S × S
: 6 × 12 × 12
: 864 cm²
V : S × S × S
: 12 × 12 × 12
: 1.728 cm³
#Semoga membantu^^
maaf klo salah
Jawaban:
1.728 cm³
PEMBAHASAN
Bangun ruang sisi datar terbagi menjadi 4, antara lain :
1. Kubus
Rumus luas permukaan kubus :
Rumus volume kubus :
2. Balok
Rumus luas permukaan balok :
Rumus volume balok :
3. Prisma
Rumus luas permukaan prisma :
Rumus volume prisma :
4. Limas
Rumus luas permukaan limas :
Rumus volume limas :
___________________________
PEMBAHASAN SOAL
Diketahui :
L.kubus = 864 cm²
Ditanya :
Volume kubus =.....?
Penjelasan :
Pertama kita cari sisi/rusuk kubus terlebih dahulu :
L = 6 × s²
864 = 6 × s²
s² =
s² = 144
s = √144
Jadi, sisi/rusuk kubus adalah 12 cm
Setelah itu baru kita cari volume kubus :
V = s³
V = 12³
V = 12 × 12 × 12
Kesimpulan :
Jadi, volume kubus tersebut adalah 1.728 cm³
_____________________________
Pelajari Lebih Lanjut :
Materi tentang balok :
Materi tentang prisma :
Materi tentang limas :
_______________________________
Detail Jawaban
#Ayo Belajar