Diketahui bahwa tiga buah apel yang identik bila dijumlahkan beratnya 30 kg Kemudian bila apel ditambah dua pisang yang identik beratnya 18 kg Kemduian bila pisang dikurangi semangka beratnya 2 kg
Pertanyaannya adalah apabila semangka ditambah pisang dan apel maka berat totalnya berapa hayo.
Ilustrasi gambar ada di bawah ini
AmbiyaNelwan
Jawabannya 16 ya maaf Kalo salah...... Apel × 3 : 30 apel:10.... apel tambah pisang ×2 : 18.. pisang itu 4.... pisang Kurang semangka 2.. 4-2 itu 2.. Jadi semangka 2 ....10 tambah 2 tambah 4: 16
apel:10....
apel tambah pisang ×2 : 18.. pisang itu 4.... pisang Kurang semangka 2.. 4-2 itu 2.. Jadi semangka 2
....10 tambah 2 tambah 4: 16
Pertama tama kita ubah dulu simbolnya
apel = x
pisang = y
semangka = z
Maka
3 x = 30
x = 30 / 3
x = 10
x + 2 y = 18
10 + 2 y = 18
2 y = 18 - 10
y = 8 /2
y = 4
kemudian
y - z =2
4 - z = 2
maka
z = 4 -2
z = 2
maka nilai
x + y + z = 10 + 4 + 2 = 16