erwin2h
Karena yang diminta adalah ratusan, maka kita misalkan ada 3 susunan angka akan diambil dari angka 5 buah angka 1, 2, 3, 5, 7 sebagai berikut:
----- ----- ----- 4 3 1
angka pertama dapat dipilih dalam 4 cara. (hanya angka 1,3,5,7). Angka 2 tdk digunakan untuk menghindari perulangan. angka kedua dapat dipilih dalam (4-1 = 3) cara. (karena angka tidak boleh berulang) dan angka ketiga dapat dipilih dalam 1 cara. (karena genap, hanya angka 2 yg memenuhi)
dengan demikian, banyaknya bilangan ratusan yang dapat disusun adalah
karna genap, maka angka satuan adalah 2
tanpa perulangan , maka :
banyak angka ratusan x banyak angka puluhan x banyak angka satuan
= 4 x 3 x 1
= 12
----- ----- -----
4 3 1
angka pertama dapat dipilih dalam 4 cara. (hanya angka 1,3,5,7). Angka 2 tdk digunakan untuk menghindari perulangan.
angka kedua dapat dipilih dalam (4-1 = 3) cara. (karena angka tidak boleh berulang)
dan angka ketiga dapat dipilih dalam 1 cara. (karena genap, hanya angka 2 yg memenuhi)
dengan demikian, banyaknya bilangan ratusan yang dapat disusun adalah
4 x 3 x 1 = 12 cara
Diskusikan kembalijawaban ini dengan guru mu.
Semoga membantu :)