Seorang peternak ikan akan menguras kolamnya yang berisi air sebanyak 54000 dm³ dengan menggunakan pompa air.Pompa air A memiliki debit 1,5liter/detik dan pompa B memiliki debit 3,5liter/detik.Karena suatu hal,pompa B macet selama 10 menit .Apabila dimulai jam 07.30,jam berapa pegurasan selesai ?
=1,5 liter × 10 menit × 60 detik
=1,5 liter × 600 detik
= 900 liter
Sisa yg di pompa keduanya
=54000 liter - 900 liter
=53100 liter
Waktu pompa keduanya
=53100 liter : (1,5+3,5) liter/detik
=53100 : 5
=10620 detik
=177 menit
=2 jam 57 menit
Waktu keseluruhan
=2 jam 57 menit + 10 menit
=3 jam 7 menit
Waktu selesai
=07.30 +03.07
=10.37