Sebuah lempeng tipis memiliki lebar 20 cm dan panjang 50 cm terbuat dari logam dengan koefisien muai linear 0,000012/derajat celcius . lempengan tersebut memiliki suhu 25 derajat celcius. jika logam dipanaskan sampai suhu 150 derajat celcius , hitunglah a. pertambahan luas lempeng ; b. luas lempeng ketika mencapai suhu 150 derajat celcius
Aο = 20 x 50 = 1000 cm²
β = 0,000012/°C
ΔT = 150 - 25 = 125°C
Dit?
a. ΔA
ΔA = Aο x β x ΔT
ΔA = 1000 v 0,000012 x 125
ΔA = 1,5 cm²
b.
= ΔA + Aо
= 1,5 + 1000
= 1001,5 cm²
semoga membantu