Dari setiap 100 buah lampu terdapat sekitar 5 lampu yang rusak .Jika seseorang membeli 40 buah lampu tersebut,maka diperkirakan banyak lampu yg dapat dipakai adalah... A. 35 B. 36 C. 37 D. 38
Takamori37
Dari 100 lampu, 5 rusak P(Rusak) = 5/100 = 1/20 Jika dari 40 lampu saja P(Hidup) = 1 - P(Rusak) P(Hidup) = 1-1/20 = 19/20 Maka FH(Hidup) = P(Hidup) x F FH(Hidup) = 19/20 x 40 FH(Hidup) = 38 Pilihan : D
P(Rusak) = 5/100 = 1/20
Jika dari 40 lampu saja
P(Hidup) = 1 - P(Rusak)
P(Hidup) = 1-1/20 = 19/20
Maka
FH(Hidup) = P(Hidup) x F
FH(Hidup) = 19/20 x 40
FH(Hidup) = 38
Pilihan : D