Contoh pengulangan kata, kata ganti,kata penghubung
VirginiasariAn28
Pengulangan kata : 1. Ayah sedang menari dan ibu sedang menari di ruang tamu. seharusnya, "Ayah dan ibu sedang menari di ruang tamu." 2. Kakak memasak di dapur dan adik makan di dapur. Seharusnya, "Kakak memasak sedangkan adik makan di dapur."
Kata ganti :(Kata lain untuk menggantikan kata benda) 1. Kita, dia, engkau, mereka 2. Ku, Mu, Nya. (Untuk kata ganti kepunyaan) 3. disini, disana, di situ, ke sana, ke sini (Untuk kata ganti penunjuk arah/tempat) 4. Yang (Untuk pengganti anak kalimat)
Kata penghubung: 1. Tetapi 2. sedangkan 3. Dan 4. Sehingga 5. Atau
Sekian semoga bisa membantu.. dan jawabannya benar :)
1. Ayah sedang menari dan ibu sedang menari di ruang tamu.
seharusnya, "Ayah dan ibu sedang menari di ruang tamu."
2. Kakak memasak di dapur dan adik makan di dapur.
Seharusnya, "Kakak memasak sedangkan adik makan di dapur."
Kata ganti :(Kata lain untuk menggantikan kata benda)
1. Kita, dia, engkau, mereka
2. Ku, Mu, Nya. (Untuk kata ganti kepunyaan)
3. disini, disana, di situ, ke sana, ke sini (Untuk kata ganti penunjuk arah/tempat)
4. Yang (Untuk pengganti anak kalimat)
Kata penghubung:
1. Tetapi
2. sedangkan
3. Dan
4. Sehingga
5. Atau
Sekian semoga bisa membantu..
dan jawabannya benar :)