Ainun : Ulfi, aku mau bertanya sama kamu. Kamu jawan yang jujur ya!
Ulfi : Iya, kamu mau nanya apa? Kelihatannya serius sekali..
Ainun : Benar tidak kamu ngomong ke Leli kalau Yuna itu tidak berguna buat kita?
Ulfi : Aku memang salah ngomong kemarin, tapi seingatkau perkataanku tidak seburuk itu. Memangnya apa yang di katakan Leli?
Ainun : Ya kata Leli kamu bilang bahwa Yuna itu tidak berguna untuk kita. Kalau kamu memang tidak ngomong seperti itu, lalu yang benar ini yang mana?
Ulfi : Ya sudah, bergini saja.. nanti kita berdua temui Leli untuk menjelaskan perkara ini. Aku memang sempat salah ngomong, tapi seingatku tidak seburuk itu.
Sore harinya akhirnya mereka bertemu dengan Leli untuk mencari titik terang apa yang menjadi pertanyaan Ainun itu.
Ulfi : Leli, apa benar kamu bilang ke Ainun kalau aku bilang bahwa Yuna itu tidak berguna?
Leli tediam dan tidak bisa menjawa pertanyaan dari Ulfi. Setelah beberapa saat kemudian, Leli baru bisa ngomong.
Leli : Maaf, aku memang salah.
Ainun : Jadi apa yang kamu bilang ke aku itu bohong yang Leli?
Leli : Iya, aku minta maaf sama kamu dan juga sama Ulfi.
Ainun terlihat memarahi Leli, dan Leli hanya bisa terdiam karena dia memang merasa bersalah telah memfitnah Ulfi. Yuna akhirnya datang...
Yuna : Ada apa ini? Ini pasti masalah aku ya? Ya sudah lah tidak perlu di ributkan lagi.. lagian, aku juga tidak marah sama kalian entah itu benar atau salah..
Mereka bertiga pun akhirnya berhenti dan tidak lama kemudian Leli meminta maaf juga kepada Yuna. Mereka berempat akhirnya meninggalkan tempat itu untuk pulang ke rumah masing-masing. Mereka tetap bersahabat seperti sebelumnya meskipun Leli sempat mengacaukannya.
1. Ainun (Tegas)
2. Ulfi (Bijak)
3. Yuna (Lunak)
4. Leli (Suka mengadu)
Ainun :
Ulfi, aku mau bertanya sama kamu. Kamu jawan yang jujur ya!
Ulfi :
Iya, kamu mau nanya apa? Kelihatannya serius sekali..
Ainun :
Benar tidak kamu ngomong ke Leli kalau Yuna itu tidak berguna buat kita?
Ulfi :
Aku memang salah ngomong kemarin, tapi seingatkau perkataanku tidak seburuk itu. Memangnya apa yang di katakan Leli?
Ainun :
Ya kata Leli kamu bilang bahwa Yuna itu tidak berguna untuk kita. Kalau kamu memang tidak ngomong seperti itu, lalu yang benar ini yang mana?
Ulfi :
Ya sudah, bergini saja.. nanti kita berdua temui Leli untuk menjelaskan perkara ini. Aku memang sempat salah ngomong, tapi seingatku tidak seburuk itu.
Sore harinya akhirnya mereka bertemu dengan Leli untuk mencari titik terang apa yang menjadi pertanyaan Ainun itu.
Ulfi :
Leli, apa benar kamu bilang ke Ainun kalau aku bilang bahwa Yuna itu tidak berguna?
Leli tediam dan tidak bisa menjawa pertanyaan dari Ulfi. Setelah beberapa saat kemudian, Leli baru bisa ngomong.
Leli :
Maaf, aku memang salah.
Ainun :
Jadi apa yang kamu bilang ke aku itu bohong yang Leli?
Leli :
Iya, aku minta maaf sama kamu dan juga sama Ulfi.
Ainun terlihat memarahi Leli, dan Leli hanya bisa terdiam karena dia memang merasa bersalah telah memfitnah Ulfi. Yuna akhirnya datang...
Yuna :
Ada apa ini? Ini pasti masalah aku ya? Ya sudah lah tidak perlu di ributkan lagi.. lagian, aku juga tidak marah sama kalian entah itu benar atau salah..
Mereka bertiga pun akhirnya berhenti dan tidak lama kemudian Leli meminta maaf juga kepada Yuna. Mereka berempat akhirnya meninggalkan tempat itu untuk pulang ke rumah masing-masing. Mereka tetap bersahabat seperti sebelumnya meskipun Leli sempat mengacaukannya.