Contoh bentuk bentuk pengendalian sosial berdasarkan jumlah pelakunya
jasshinta
Berdasarkan jumlah pelakunya a. Tindakan persuasif tindakan penceghan dengan cara pendekatan secara damai tanpa paksaan b. Tindakan koersif tindakan pengendalian sosial yang dilakukan dengan cara paksaan yang diwujudkan dengan memberi sanksi atau hukuman terhadap pelaku pelanggaran sesuai kadar penyimpangannya c, pengendalian sosial gabungan antara preventif dan represif
0 votes Thanks 2
Yohime
Pengendalian social menurut jumlah yang terlihat : dapat dilakukan dengan cara: 1.Pengawasan dari individu terhadap individu lainnya. Contohnya * seseorang ayah yang menasehati anaknya, * seorang teman yang menegur temannya yang telah berbuat salah, dan lain-lain. 2.Pengawasan dari individu terhadap kelompok Contohnya * seorang pelatih sepak bola yang mengarahkan tim sepak bolanya, * seorang guru yang menjelaskan materi pada murid-muridnya, dan lain-lain. 3.Pengawasan dari kelompok terhadap kelompok. Contohnya * sekelompok mahasiswa KKN (kuliah kerja nyata) sedang memberikan penyuluhan pada masyarakat. 4.Pengawasan dari kelompok terhadap individu. Contohnya * warga masyarakat yang mengucilkan seorang warganya yang telah melanggar hukum.
a. Tindakan persuasif
tindakan penceghan dengan cara pendekatan secara damai tanpa paksaan
b. Tindakan koersif
tindakan pengendalian sosial yang dilakukan dengan cara paksaan yang diwujudkan dengan memberi sanksi atau hukuman terhadap pelaku pelanggaran sesuai kadar penyimpangannya
c, pengendalian sosial gabungan antara preventif dan represif
dapat dilakukan dengan cara:
1. Pengawasan dari individu terhadap individu lainnya.
Contohnya * seseorang ayah yang menasehati anaknya,
* seorang teman yang menegur temannya yang telah berbuat salah, dan lain-lain.
2. Pengawasan dari individu terhadap kelompok
Contohnya * seorang pelatih sepak bola yang mengarahkan tim sepak bolanya, * seorang guru yang menjelaskan materi pada murid-muridnya, dan lain-lain.
3. Pengawasan dari kelompok terhadap kelompok.
Contohnya * sekelompok mahasiswa KKN (kuliah kerja nyata) sedang memberikan penyuluhan pada masyarakat.
4. Pengawasan dari kelompok terhadap individu.
Contohnya * warga masyarakat yang mengucilkan seorang warganya yang telah melanggar hukum.