Sebuah benda bila berada di udara beratnya 30 N, bila dimasukkan ke dalam air beratnya seolah-olah menjadi 10 N dan bila dimasukkan zat cair lainnya berat benda seolah-olah menjadi 8 N. Diketahui massa jenis air 1 g/cm³. Berapa massa jenis zat cair tersebut?
Alekxs
Fa= rho x g x volume benda tercelup Fa air= rho x g x volume benda tercelup 20= 1 x 10 x volume volume benda tercelup= 2 maka Fa zat cair= rho x g x volume benda tercelup 22= massa jenis x 10 x 2 massa jenis zat cair= 1,1 gr/cm^3
Fa air= rho x g x volume benda tercelup
20= 1 x 10 x volume
volume benda tercelup= 2
maka
Fa zat cair= rho x g x volume benda tercelup
22= massa jenis x 10 x 2
massa jenis zat cair= 1,1 gr/cm^3
semoga benar ^^