A.)a. Ciri kelamin primer, yaitu ciri-ciri yang pertama nampak dari luar. 1) Kelenjar bagi anak laki-laki mulai menghasilkan cairan yang terdiri atas sel-sel sperma dan bagi anak perempuan kelenjar kelaminnya mulai menghasilkan sel telur. 2) Anak laki-laki mengalami mimpi basah sedangkan anak perempuan mengalami menstruasi. 3) Tubuh mulai berkembang, sehingga tampak pada anak laki-laki dadanya bertambah dengan otot-otot yang kuat dan anak perempuan, pinggulnya mulai melebar.
b. Ciri-ciri kelamin sekunder, antara lain : 1) Mulai tumbuhnya rambut-rambut di bagian-bagian tertentu baik anak laki-laki maupun anak perempuan. 2) Anak laki-laki lebih banyak bernafas dengan perut sedangkan anak perempuan lebih banyak bernafas dengan dada. 3) Suara mulai berubah menjadilebih besar atau parau. 4) Wajah anak laki-laki lebih tampak persegi sedangkan wajah anak perempuan lebih tampak membulat.
c. Ciri-ciri kelamin tertier, antara lain : 1) Motorik anak (cara bergerak) mulai berubah, sehingga cara berjalan anak laki-laki dan anak perempuan mengalami perubahan. Anak lakilaki tampak lebih kaku dan kasar, sedang anak perempuan tampak lebih canggung. 2) Mulai menghias diri, baik anak laki-laki maupun anak perempuan berusaha menarik perhatian dengan memamerkan segala perkembangannya, tetapi dengan malu-malu. 3) Sikap batinnya kembali mengarah ke dalam, sehingga timbul rasa percaya diri. 4) Perkembangan tubuhnya mencapai kesempurnaan dan kembali harmonis
5 votes Thanks 7
atthahirahazzahra25
1. Tumbuhnya bulu di daerah tertentu 2. Tumbuhnya jakun (untuk laki-laki) 3. Tumbuhnya payudara (untuk perempuan) 4. Suara mulai memberat ( laki-laki) 5. Suara mulai melengking (perempuan) 6. Dada membidang ( laki-laki) 7. Pinggul melebar (perempuan)
Verified answer
A.)a. Ciri kelamin primer, yaitu ciri-ciri yang pertama nampak dari luar.1) Kelenjar bagi anak laki-laki mulai menghasilkan cairan yang terdiri
atas sel-sel sperma dan bagi anak perempuan kelenjar kelaminnya
mulai menghasilkan sel telur.
2) Anak laki-laki mengalami mimpi basah sedangkan anak perempuan
mengalami menstruasi.
3) Tubuh mulai berkembang, sehingga tampak pada anak laki-laki
dadanya bertambah dengan otot-otot yang kuat dan anak perempuan,
pinggulnya mulai melebar.
b. Ciri-ciri kelamin sekunder, antara lain :
1) Mulai tumbuhnya rambut-rambut di bagian-bagian tertentu baik anak
laki-laki maupun anak perempuan.
2) Anak laki-laki lebih banyak bernafas dengan perut sedangkan anak
perempuan lebih banyak bernafas dengan dada.
3) Suara mulai berubah menjadilebih besar atau parau.
4) Wajah anak laki-laki lebih tampak persegi sedangkan wajah anak
perempuan lebih tampak membulat.
c. Ciri-ciri kelamin tertier, antara lain :
1) Motorik anak (cara bergerak) mulai berubah, sehingga cara berjalan
anak laki-laki dan anak perempuan mengalami perubahan. Anak lakilaki
tampak lebih kaku dan kasar, sedang anak perempuan tampak
lebih canggung.
2) Mulai menghias diri, baik anak laki-laki maupun anak perempuan
berusaha menarik perhatian dengan memamerkan segala
perkembangannya, tetapi dengan malu-malu.
3) Sikap batinnya kembali mengarah ke dalam, sehingga timbul rasa
percaya diri.
4) Perkembangan tubuhnya mencapai kesempurnaan dan kembali
harmonis
2. Tumbuhnya jakun (untuk laki-laki)
3. Tumbuhnya payudara (untuk perempuan)
4. Suara mulai memberat ( laki-laki)
5. Suara mulai melengking (perempuan)
6. Dada membidang ( laki-laki)
7. Pinggul melebar (perempuan)