JAWABAN :
Pertama tama, pubertas ialah masa peralihan/transisi dari kanak kanak ke masa remaja. Di masa pubertas, banyak terjadi perubahan, (perubahan primer dan sekunder) pada fisik maupun mental seseorang.
Beberapa ciri cirinya :
Ciri ciri pubertas pada laki laki :
-Tumbuh Jakun
-Suara menjadi berat
-Dada menjadi bidang dan bahu melebar
-Tumbuh rambut pada ketiak, kemaluan, dan wajah
-Muncul Jerawat
-Mimpi basah
-Pinggul membesar
-Keringet diproduksi berlebih
-Berat badan/Tinggi badan bertambah
Ciri-ciri pubertas pada perempuan :
-Dada membesar
-Suara melengking
-Menstruasi/haid/bulanan
-Perubahan suasana hati secara mendadak
-Tumbuh rambut di ketiak serta area kemaluan
-Bertambah tinggi dan berat badan
-Muncul jerawat
Jawaban:
laki laki
perempuan
Penjelasan:
pubertas adalah masa peralihan anak-anak remaja
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
JAWABAN :
Pertama tama, pubertas ialah masa peralihan/transisi dari kanak kanak ke masa remaja. Di masa pubertas, banyak terjadi perubahan, (perubahan primer dan sekunder) pada fisik maupun mental seseorang.
Beberapa ciri cirinya :
Ciri ciri pubertas pada laki laki :
-Tumbuh Jakun
-Suara menjadi berat
-Dada menjadi bidang dan bahu melebar
-Tumbuh rambut pada ketiak, kemaluan, dan wajah
-Muncul Jerawat
-Mimpi basah
-Pinggul membesar
-Keringet diproduksi berlebih
-Berat badan/Tinggi badan bertambah
Ciri-ciri pubertas pada perempuan :
-Dada membesar
-Suara melengking
-Pinggul membesar
-Menstruasi/haid/bulanan
-Perubahan suasana hati secara mendadak
-Tumbuh rambut di ketiak serta area kemaluan
-Bertambah tinggi dan berat badan
-Muncul jerawat
Jawaban:
laki laki
perempuan
Penjelasan:
pubertas adalah masa peralihan anak-anak remaja