celah ganda L = 1,5 m λ = 800 nm = 8×10⁻⁷ m m = 4 → y₄ = 6 mm = 6×10⁻³ m (gelap)
penyelesaian soal ini hanya terdiri dari 1 tahap. (jangan dibuat menjadi pertama-tama dilakukan bla bla bla. Setelah pertama tibalah saat yang kedua bla bla bla)
pola gelap ke 4 y d / L = (2m - 1) • ½λ y₄ d / L = 7 • ½λ d = 7 • ½λ L / y₄ d = 7 • ½ (8×10⁻⁷) • 1,5 / 6×10⁻³ d = 7×10⁻⁴ m = 0,7 mm ✔️ pernyataan (1) benar dan (2) salah
jarak terang gelap terdekat y_tg = 1/7 × (6 mm) = 0,8571 mm pernyataan (3) benar, (4) salah
jarak terang terang terdekat y_tt = 2 y_tg y_tt = 2 • 0,8571 y_tt = 1,7143 mm
OPTIK Fisik
→ Interferensi
celah ganda
L = 1,5 m
λ = 800 nm = 8×10⁻⁷ m
m = 4 → y₄ = 6 mm = 6×10⁻³ m
(gelap)
penyelesaian soal ini hanya terdiri dari 1 tahap.
(jangan dibuat menjadi pertama-tama dilakukan bla bla bla. Setelah pertama tibalah saat yang kedua bla bla bla)
pola gelap ke 4
y d / L = (2m - 1) • ½λ
y₄ d / L = 7 • ½λ
d = 7 • ½λ L / y₄
d = 7 • ½ (8×10⁻⁷) • 1,5 / 6×10⁻³
d = 7×10⁻⁴ m = 0,7 mm ✔️
pernyataan (1) benar dan (2) salah
jarak terang gelap terdekat
y_tg = 1/7 × (6 mm) = 0,8571 mm
pernyataan (3) benar, (4) salah
jarak terang terang terdekat
y_tt = 2 y_tg
y_tt = 2 • 0,8571
y_tt = 1,7143 mm
jawaban [B] 1 dan 3 benar ✔️