Cara membuat slime dari lem fox yg gak gampang cair
NurAfwi
Lem fox menggunakan 3 sendok bahan: - lem fox - sabun (bisa pake apa saja tapi saya rekomendasikan pake biore) - insto mata - baby oil - pewarna (bila perlu) - bedak bayi -air alat : -wadah -pengaduk
cara pembuatan -ambil lem fox dan taru kedalam wadah sebanyak 3 sendok. -kemudian masukan air 1 setengah sendok teh saja, lalu di aduk sampai bahannya tercampur rata dan tidak tumpah. -kemudian masukan bedak 3 pencetan (maaf saya gak tau namanya apa), lalu aduk lagi sampai rata. -lalu masukan pewarna(kalau kalian suka), kemudian aduk. -habis itu masukan 8 tetes insto mata kemudian aduk sampai rata. -habis itu tambahkan sabun sedikit demi sedikit dalam adonan bahan yang tadi. buatlah terus menerus sampai menggumpal .. -kemudian tambahkan baby oil untuk membuat slimenya tidak lengket..
Nah slime dari lem fox buatanmu jadi... selamat mencoba...
bahan:
- lem fox
- sabun (bisa pake apa saja tapi saya rekomendasikan pake biore)
- insto mata
- baby oil
- pewarna (bila perlu)
- bedak bayi
-air
alat :
-wadah
-pengaduk
cara pembuatan
-ambil lem fox dan taru kedalam wadah sebanyak 3 sendok.
-kemudian masukan air 1 setengah sendok teh saja, lalu di aduk sampai bahannya tercampur rata dan tidak tumpah.
-kemudian masukan bedak 3 pencetan (maaf saya gak tau namanya apa), lalu aduk lagi sampai rata.
-lalu masukan pewarna(kalau kalian suka), kemudian aduk.
-habis itu masukan 8 tetes insto mata kemudian aduk sampai rata.
-habis itu tambahkan sabun sedikit demi sedikit dalam adonan bahan yang tadi. buatlah terus menerus sampai menggumpal ..
-kemudian tambahkan baby oil untuk membuat slimenya tidak lengket..
Nah slime dari lem fox buatanmu jadi...
selamat mencoba...