Sebuah muatan +5 uC mengalami gaya tarik terhadap muatan lain -4 yang berjarak 3 cm . jika k=9 . 10pangkat 9 Nm2/C2 berapa besarnya gaya tarik menarik kedua muatan tersebut
karena 2 muatan berbeda jenis, maka muatan akan tarik menarik 3cm=0,03 m=3x10^-2(harus dalam satuan meter) 5uC=5x10^-6 (harus dalam C) 4uC=4x10-6 masukan saja ke rumus, jenis muatan dan satuan tak usah dipedulikan lagi
karena 2 muatan berbeda jenis, maka muatan akan tarik menarik
3cm=0,03 m=3x10^-2(harus dalam satuan meter)
5uC=5x10^-6 (harus dalam C)
4uC=4x10-6
masukan saja ke rumus, jenis muatan dan satuan tak usah dipedulikan lagi
F=k.Q1.Q2/r^2
F=9x10^9.5x10^-6x4x10^-6/3x10^-2.3x10^-2
F=9x10^9.5x10^-6x4x10^-6/9x10^-4
F=10^9.5x10^-6x4x10^-6/10^-4
F=10^13.20x10^-12
F=20x10^1
F=20N
Jika tidak jelas silahkan bertanya :}