Sebuah partikel bermuatan 5 x 10 pangkat -19 °C ditempatkan dalam medan listrik homogen yang kuat medannya 1,5 x 10 pangkat 5 N/C. Partikel tersebut akan mengalami gaya sebesar ... N. (A) 3,3 x 10-24 (B) 3,3 x 10-14 (C) 3,5 x 10-14 (D) 6,5 x 10-14 (E) 7,5 x 10-14
Jawaban:7,5 x 10^-14
Penjelasan:
E=1,5x10^5
Q=5x10^-19
E=F/Q
F=ExQ
=1,5x10^5 x 5x10^-19
=7,5x10^-14