1. Banyak pohon yang diperlukan pak somad adalah 16 pohon pisang.
2. Biaya yg harus dikeluarkan Alin adalah Rp49.000,00.
Cara terlampir
Jawaban:
1. Keliling kebun = keliling persegi = 4 x s = 4 x 12 = 48 m
Jumlah pohon pisang = keliling kebun : jarak setiap pohon pisang
= 48 : 3
= 16
2. Keliling sprei = 2 x (panjang + lebar)
= 2 x (200 + 150)
= 2 x 350
= 700 cm
Di sekeliling sprei dipasang renda, panjang renda = keliling sprei = 700 cm
Harga renda Rp7.000,00 per 100 cm, maka harga renda dengan panjang 700 =
700/100 x 7.000 = 7 x 7.000 = 49.000
atau 700 x 7.000/100 = 4.900.000/100 = 49.000
Jadi, biaya yang harus dikeluarkan Alin adalah Rp49.000,00.
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
1. Banyak pohon yang diperlukan pak somad adalah 16 pohon pisang.
2. Biaya yg harus dikeluarkan Alin adalah Rp49.000,00.
Cara terlampir
Jawaban:
1. Keliling kebun = keliling persegi = 4 x s = 4 x 12 = 48 m
Jumlah pohon pisang = keliling kebun : jarak setiap pohon pisang
= 48 : 3
= 16
2. Keliling sprei = 2 x (panjang + lebar)
= 2 x (200 + 150)
= 2 x 350
= 700 cm
Di sekeliling sprei dipasang renda, panjang renda = keliling sprei = 700 cm
Harga renda Rp7.000,00 per 100 cm, maka harga renda dengan panjang 700 =
700/100 x 7.000 = 7 x 7.000 = 49.000
atau 700 x 7.000/100 = 4.900.000/100 = 49.000
Jadi, biaya yang harus dikeluarkan Alin adalah Rp49.000,00.