Buatlah jurnal penyesuaian : 1.asuransi dibayar diimuka sebesar RP. 120.000 adalah untuk masa 1 tahun terhitung sejak bulan juli 2003 2. nilai persediaan perlengkapan jahit pada 31 juli 2003 ditaksir seharga RP.200.000 3. penyusutan peralatan jahit yang menjadi beban penyusutan bulan juli 2003 ditetapkan seharga RP.400.000 4. upah seorang karyawan sebesar RP.200.000 belum dibayar
MariaRubino
1. Pencatatan diakui sbg harta (Asuransi dibayar dimuka) dari Juli - Desember = 6 bln = 6/12 x Rp 120.000 = Rp 60rb Jurnalnya : Beban asuransi (Dr) Rp 60rb Asuransi dibayar dimuka (Cr) Rp 60rb
2. Harusnya diberikan informasi mengenai nilai persediaan perlengkapan awal periode. Sehingga jurnalnya : Beban perlengkapan (Dr) Rp xxx Perlengkapan (Cr) Rp xxx Saldonya didapat dari nilai persediaan perlengkapan awal periode - Rp 200rb
dari Juli - Desember = 6 bln = 6/12 x Rp 120.000 = Rp 60rb
Jurnalnya :
Beban asuransi (Dr) Rp 60rb
Asuransi dibayar dimuka (Cr) Rp 60rb
2. Harusnya diberikan informasi mengenai nilai persediaan perlengkapan awal periode. Sehingga jurnalnya :
Beban perlengkapan (Dr) Rp xxx
Perlengkapan (Cr) Rp xxx
Saldonya didapat dari nilai persediaan perlengkapan awal periode - Rp 200rb
3. Jurnalnya :
Beban Penyusutan Peralatan Jahit (Dr), Akumulasi Penyusutan Peralatan Jahit (Cr) masing2 Rp 400rb
4. Jurnalnya :
Beban gaji (Dr), Utang gaji (Cr) masing2 Rp 200rb
^0^