Betikan contoh mitigasi bencana gempa dan banjir yang dapat dilakukan?
marselaarneta
Mitigasi Gempa : 1. Tetap tenang, dan fokus 2. Jika sedang berada di dalam gedung, berlindung di bawah meja atau kursi yang kuat, namun jika memungkinkan lebih baik untuk keluar dari gedung 3. Jika berada di lantai atas dan tidak memungkinkan untuk turun, lebih baik berlindung di sudut ruangan 4. Jka keadaan benar-benar sudah aman dan gempa sudah berhenti, cek keadaan sekitar jika tidak terjadi patah tulang yang parah, segera keluar dari gedung 5. Jangan berlindung di bawah tangga 6. Jika sedang berada di dalam kendaraan, segera hentikan kendaraan, namun jangan berlindung dibawah pohon 7. Jangan gunakan lift untuk turun dari gedung
mitigasi banjir : 1. Sumur resapan harus berada pada lahan yang datar, tidak pada tanah berlereng, curam atau labil. 2. Sumur resapan harus dijauhklan dari tempat penimbunan sampah, jauh dari septic tank (minimum lima meter diukur dari tepi), dan berjarak minimum satu meter dari fondasi bangunan. 3. Penggalian sumur resapan bisa sampai tanah berpasir atau maksimal dua meter di bawah permukaan air tanah. Kedalaman muka air (water table) tanah minimum 1,50 meter pada musim hujan. 4. Struktur tanah harus mempunyai permeabilitas tanah (kemampuan tanah menyerap air) lebih besar atau sama dengan 2,0 cm per jam (artinya, genagan air setinggi 2 cm akan teresap habis dalam 1 jam), dengan tiga klasifikasi, yaitu : · Permeabilitas sedang, yaitu 2,0-3,6 cm per jam. · Permeabilitas tanah agak cepat (pasir halus), yaitu 3,6-36 cm per jam.· Permeabilitas tanah cepat (pasir kasar), yaitu lebih besar dari 36 cm per jam.
kasrihayati83
Mitigasi gempa: 1.jangan panik 2.matikan alat2 elektronik,kompor&alat2 lainnya yg dpt menimbulkan percikan api 3.utamakan keselamatan jiwa terlebih dahulu daripada harta 4.cari informasia gempa bumi yg terjadi melalui media informasi yg tersedia
mitigasi banjir: 1.jangan menebang pohon sembarangan 2.jangan melakukan perladangan berpindah 3.lakukan tebang pilih 4.gerakan penghijauan di tanah gundul 5.jangan membuang sampah di sembarangan tempat 6.jgn mendirikan bangunan di tepi sungai 7.mengeruk lumpur dan sampah yg ada di tepi sungai.
1. Tetap tenang, dan fokus
2. Jika sedang berada di dalam gedung, berlindung di bawah meja atau kursi yang kuat, namun jika memungkinkan lebih baik untuk keluar dari gedung
3. Jika berada di lantai atas dan tidak memungkinkan untuk turun, lebih baik berlindung di sudut ruangan
4. Jka keadaan benar-benar sudah aman dan gempa sudah berhenti, cek keadaan sekitar jika tidak terjadi patah tulang yang parah, segera keluar dari gedung
5. Jangan berlindung di bawah tangga
6. Jika sedang berada di dalam kendaraan, segera hentikan kendaraan, namun jangan berlindung dibawah pohon
7. Jangan gunakan lift untuk turun dari gedung
mitigasi banjir :
1. Sumur resapan harus berada pada lahan yang datar, tidak pada tanah berlereng, curam atau labil.
2. Sumur resapan harus dijauhklan dari tempat penimbunan sampah, jauh dari septic tank (minimum lima meter diukur dari tepi), dan berjarak minimum satu meter dari fondasi bangunan.
3. Penggalian sumur resapan bisa sampai tanah berpasir atau maksimal dua meter di bawah permukaan air tanah. Kedalaman muka air (water table) tanah minimum 1,50 meter pada musim hujan.
4. Struktur tanah harus mempunyai permeabilitas tanah (kemampuan tanah menyerap air) lebih besar atau sama dengan 2,0 cm per jam (artinya, genagan air setinggi 2 cm akan teresap habis dalam 1 jam), dengan tiga klasifikasi, yaitu :
· Permeabilitas sedang, yaitu 2,0-3,6 cm per jam.
· Permeabilitas tanah agak cepat (pasir halus), yaitu 3,6-36 cm per jam.· Permeabilitas tanah cepat (pasir kasar), yaitu lebih besar dari 36 cm per jam.
1.jangan panik
2.matikan alat2 elektronik,kompor&alat2 lainnya yg dpt menimbulkan percikan api
3.utamakan keselamatan jiwa terlebih dahulu daripada harta
4.cari informasia gempa bumi yg terjadi melalui media informasi yg tersedia
mitigasi banjir:
1.jangan menebang pohon sembarangan
2.jangan melakukan perladangan berpindah
3.lakukan tebang pilih
4.gerakan penghijauan di tanah gundul
5.jangan membuang sampah di sembarangan tempat
6.jgn mendirikan bangunan di tepi sungai
7.mengeruk lumpur dan sampah yg ada di tepi sungai.