Berikut ini menunjukkan contoh sifat adaptif yang sesuai terhadap lingkungan yang dimiliki oleh organisme,Kecuali....... A.Katak bereproduksi di dalam air dan mencari makan di darat B.burung beo menggunakan kakinya yang berkuku panjang untuk berpindag dari satu ranting ke ranting lainnya C.Kaki bebek berselaput untuk berenang di perairan D.Kaki elang berkuku tajam dan kuat untuk menerkam mangsanya
fadlannisfa
A. katak bereproduksi didalam air dan mencari makan di darat