Berikut ini adalah kebutuhan Pak Munir seorang petani di Kabupaten Solok Selatan: (1) menyiapkan bibit ungul. (2) menyiapkan pengairan atau irigasi (3) membeli pupuk untuk menyuburkan tanaman (4) menyiapkan lumbung penyimpanan padi setelah panen (5) membeli mesin pemotong padi yang canggih
Berdasarkan pernyataan tersebut, yang termasuk pemenuhan kebutuhan yang diprioritaskan adalah
Jawaban:
1,2,3.
Penjelasan:
Kebutuhan yang harus diprioritaskan adalah:
1. Menyiapkan bibit unggul
2. Menyiapkan pengairan atau irigasi
3. Membeli pupuk untuk menyuburkan tanaman.
sedangkan nomor 4&5 termasuk kebutuhan yang tidak terlalu harus diprioritaskan oleh petani
#semoga membantu
#maaf kalo ada yang salah